Bawang putih memiliki nama ilmiah “Allium Sativum”. Mengenai pemanfaatan bawang putih ini, maka bawang putih memiliki sejarah panjang bahwa pemanfaatannya sudah dilakukan sejak lebih dari 7.000 tahun lalu. Di dalam catatan Mesir kuno, bawang putih dimanfaatkan untuk campuran (bumbu) masakan dan juga untuk pengobatan. Adapun di Indonesia sendiri, penggunaan bawang putih sudah sangat populer. Credit: Pixabay.com Kandungan di dalam bawang putih sangat bergizi dengan tambahan sedikit kalori. Dari laman Nutritiondata.self.com , dalam satu ons (28 gram) porsi bawang putih mengandung: Kalori : 175 kJ (2% AKG) Protein : 1.8g (4% AKG) (VITAMIN) Vitamin C : 8.7mg (15% AKG) Vitamin K : 0.5mcg (1% AKG) Thiamin : 0.1mg (4% AKG) Niacin : 0.2mg (1% AKG) Vitamin : B6 0.3mg (17% AKG) Folat : 0.8mcg (0% AKG) Asam pantotenat : 0.2mg (2% AKG) (MINERAL) Kalsium : 50.7mg (5% AKG) Zat Besi : 0.5mg (3% AKG) Magnesium : 7.0mg (2% AKG) Fosfor : 42,8mg (4% AKG) Potassium : 112mg (3% AKG) Sodium : 4.8m...