Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Hasil Laboratorium

Hemoglobin: Fungsi, Nilai Normal, Nilai Tidak Normal

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . DokterSehat.Com – Hemoglobin (Hb) adalah salah satu komponen paling penting dalam darah. Terlalu tinggi atau terlalu rendahnya kadar hemoglobin seseorang dapat mengindikasikan suatu kondisi kelainan dalam darah.  Dalam artikel ini pula Anda juga akan diajak mengenal lebih jauh apa yang dimaksud dengan  hemoglobin, nilai normal, serta bagaimana cara mengukur nilai normal hemoglobin? Apa Itu Hemoglobin? Hemoglobin adalah protein dengan kandungan zat besi yang ditemukan di dalam sel darah merah. Keberadaan hemoglobin ini lah yang memberikan ciri khas warna merah pada sel darah (eritrosit). Beberapa penyakit atau kondisi tertentu yang memengaruhi sel darah merah dapat berakibat pada hemoglobin. Umumnya tingkat hemoglobin juga akan meningkat ketika jumlah sel darah merah meningkat. Begitu juga sebaliknya, jika jumlah sel darah merah menurun, maka kadar hemoglobin umumnya juga akan menurun dan hal ini bisa ...

Analisis Sperma: Pengertian, Prosedur, Hasil

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . DokterSehat.Com – Ketidaksuburan sering kali dikaitkan dengan wanita. Padahal dalam hal menghasilkan keturunan faktor dari pria atau kesuburan pria juga memengaruhi. Salah satu cara untuk memastikan kesuburan pria adalah dengan cara melakukan analisis sperma. Berikut adalah berbagai hal yang perlu diketahui tentang analisis sperma. Apa Itu Analisis Sperma? Analisis sperma adalah pemeriksaan yang dilakukan untuk memastikan normal atau tidaknya sperma. Pemeriksaan analisis sperma umumnya dilakukan pada pria yang memiliki pasangan yang sulit untuk hamil dan merupakan bagian dari tes kesuburan. Selain itu, analisis sperma juga dapat dilakukan pada pria yang menjalani vasektomi untuk menentukan apakah operasi tersebut berhasil atau tidak. Pemeriksaan analisis sperma menggunakan sampel semen atau cairan mani. Sampel air mani akan dikumpulkan dalam sebuah wadah steril untuk kemudian diperiksa di laboratorium...

Pemeriksaan Malaria: Pengertian, Prosedur, Hasil

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . DokterSehat.Com – Malaria adalah penyakit yang disebabkan oleh Plasmodium yang merupakan genus protozoa parasit. Malaria paling umum ditularkan melalui nyamuk, yaitu nyamuk Anopheles betina. Terdapat 67 spesies nyamuk Anopheles yang dapat menularkan malaria dan sebanyak 22 species nyamuk tersebut berada di Indonesia. Hal ini yang menyebabkan Indonesia sebagai salah satu negara endemik malaria. Selain melalui gigitan nyamuk, malaria juga dapat ditularkan melalui transfusi darah atau pada ibu hamil kepada bayinya. Umumnya gejala malaria akan timbul pada 10-15 hari setelah gigitan nyamuk Anopheles. Apa Itu Pemeriksaan Malaria? Pemeriksaan malaria adalah pemeriksaan yang dilakukan untuk mendiagnosis penyakit malaria. Jenis pemeriksaan malaria dapat berbeda pada setiap daerah, termasuk pada daerah endemik malaria dan daerah yang bukan endemik malaria. Salah satu cara cek malaria adalah dengan RDT atau rap...

Hematokrit: Definisi, Nilai Normal, dan Nilai Tidak Normal

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . DokterSehat.Com – Mungkin beberapa di antara kita sering kali mendengar istilah hematokrit atau Hct. Nilai Hct dinyatakan dalam bentuk persentase dalam hasil laboratorium. Tinggi atau rendahnya nilai Hct apat membantu dokter untuk menegakan suatu diagnosa dan menilai perkembangan pengobatan dari suatu penyakit. Jika ingin mengetahui lebih lanjut tentang Hct ini, marilah membaca penjelasan ini lebih lanjut. Penjelasan ini berisi hal-hal yang terkait dengan hematokrit seperti tes dan bagaimana cara mengukurnya, nilai normal Hct, dan apa yang terjadi bila nilai Hct terlalu tinggi atau rendah, dan juga cara mengatasi bila kadar hematokrit tidak normal. Apa itu tes Hematokrit (Hct)? Tes hematokrit (Hct) adalah sebuah tes yang membandingkan proporsi sel darah merah dengan volume semua komponen darah (sel darah merah, sel darah putih, trombosit dan plasma darah) itu sendiri secara bersamaan. Tes hematokrit m...

Pemeriksaan Feses Lengkap: Macam Cara, Prosedur dan Nilai Normal

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . Photo source: www.gov.uk DokterSehat.Com – Feses adalah produk akhir dari metabolisme pencernaan tubuh manusia. Maka dari itu, pemeriksaan feses lengkap, berguna untuk mengetahui suatu nilai atau kondisi tertentu dari sistem perncernaan seseorang. Pada artikel ini Anda juga akan diajak untuk mengetahui lebih dalam mengenai seperti apakah nilai normal feses? Ada berapa jenis cara pemeriksaan feses lengkap? Bagaimana prosedur pemeriksaan feses lengkap itu sendiri? Pemeriksaan Feses Lengkap Apa itu pemeriksaan feses lengkap? Pemeriksaan feses lengkap adalah suatu pemeriksaan laboratorium untuk menilai dan mengukur melalui beberapa parameter yang bertujuan untuk mengetahui kondisi sistem pencernaan seseorang melalui feses. Parameter yang digunakan ini memiliki nilai dari segi kuantitatif dan kualitatif. Dan hal inilah yang membuat hasil pemeriksaan feses lengkap memiliki satuan yang berbeda-beda tergantun...